Di artikel sebelumnya yang membahas mengenai kata tunjuk kosoado kotoba, kita sudah mempelajari mengenai 4 kata tunjuk dalam bahasa Jepang, yaitu kore, sore, are, dan dore.
Untuk lebih memudahkan, berikut penjelasan singkat mengenai 4 kata tunjuk tersebut
Lebih lengkap mengenai 4 kata tunjuk tersebut, silahkan anda buka artikel kosoado kotoba.
Yang menjadi permasalahan bagi pelajar bahasa Jepang adalah adanya kata tunjuk kono, sono, dono, dan ano.
Apa bedanya kata kore dengan kono, sore dengan sono, are dengan ano, dan dore dengan dono?
Berikut penjelasan nya
Contoh ;
Baca juga, penggunaan kata desu dan desuka dalam bahasa Jepang.
Seperti halnya kata sore dan are, kata sono dan ano sama-sama memiliki arti "itu", namun dapat dibedakan penggunaannya dengan cara sebagai berikut,
Bagaimana? Apakah penggunaan kata kono, sono, ano, dan dono sudah bisa anda mengerti?
Jika ya, tentunya anda dapat dengan mudah menjawab pertanyaan di bawah ini,
Selamat belajar dan semoga bermanfaat
Untuk lebih memudahkan, berikut penjelasan singkat mengenai 4 kata tunjuk tersebut
- Kore = memiliki arti "ini" dalam bahasa Indonesia
- Sore = memiliki arti "itu" dalam bahasa Indonesia
- Are = memiliki arti "itu" dalam bahasa Indonesia
- Dore = memiliki arti "yang mana" dalam bahasa Indonesia.
Lebih lengkap mengenai 4 kata tunjuk tersebut, silahkan anda buka artikel kosoado kotoba.
Yang menjadi permasalahan bagi pelajar bahasa Jepang adalah adanya kata tunjuk kono, sono, dono, dan ano.
Apa bedanya kata kore dengan kono, sore dengan sono, are dengan ano, dan dore dengan dono?
Berikut penjelasan nya
Kono, Sono, Ano, dan Dono
Kata kono, sono, ano, dan dono, digunakan untuk menunjukan objek atau benda, artinya dalam kalimat yang menggunakan 4 kata tunjuk tersebut, kata kono, sono, ano, dan dono harus diikuti oleh kata benda.Contoh ;
- Kono hon wa watashi no desu - Buku ini kepunyaan saya
- Ano hito wa dare desuka - Siapa orang di sana itu?
- Dono hito desuka - Orang yang mana?
Baca juga, penggunaan kata desu dan desuka dalam bahasa Jepang.
Seperti halnya kata sore dan are, kata sono dan ano sama-sama memiliki arti "itu", namun dapat dibedakan penggunaannya dengan cara sebagai berikut,
Sono
Kata sono digunakan untuk menunjuk objek yang berada jauh dari pembicara, namun dekat dengan lawan bicara. Dalam bahasa Indonesia dapat dicontohkan seperti kata "itu di dekat kamu".Ano
Kata ano digunakan untuk menunjuk objek yang berada jauh dari pembicara dan lawan bicara.
Bagaimana? Apakah penggunaan kata kono, sono, ano, dan dono sudah bisa anda mengerti?
Jika ya, tentunya anda dapat dengan mudah menjawab pertanyaan di bawah ini,
Pensil = Enpitsu
Silahkan terjemahkan 4 kata berikut ini ke dalam bahasa Jepang1. Ini pensil saya2. Itu pensil saya (dekat kamu)3. Itu pensil saya (jauh dari kita)4. Pensil yang mana?
Selamat belajar dan semoga bermanfaat